Selasa, 16 Juni 2015

Fitur ABS Jadi Perlengkapan Standar Avanza Terbaru


OTONUSA - Fitur ABS Jadi Perlengkapan Standar Avanza Terbaru, Avanza adalah mobil yang sudah banyak berkeliaran dipasar mobil tanah air dan selain itu mobil avanza terbaru juga mengusung mesin versi baru, selain itu semua tipe mobil Toyota Avanza terbaru alias versi yang facelift akan menggunakan peranti antilock brake system atau ( ABS ) sebagai fitur yang standar, dan kehadiran piranti itu juga melengkapi dual airbag.

dari informasi yang kami dapatkan sebagai bahan untuk pemasaran nanti , salah satu nya semua tipe telah menggunakan sistem antilock brake system ( ABS ) yang juga sudah menggunakan dual air bag. adapula dengan sabuk pengaman yang menggunakan pretension with load timer.

berbagai piranti keamanan yang digunakan untu menunjang keselamatan untuk sang pengendara dengan semua perlengkapan tersebut mobil Avanza akan semakin menarik konsumen untuk memiliki nya sehingga predikat mobil paling laris di tanah airini akan tetap seia di sandang oleh mobil avanza.

Dan informasi yang kami terima selisih harga untuk mobil avanza terbaru ini dengan avanza yang lama tidak terlalu mahal hanya sekitar 10-15 juta meskipun ada juga yang menyebut sampai 20 juta tetapi dengan tambahan fitur tersebut akan membuat tambahan harga terlihat murah. adapun rencana kata sangsumber versi gres Avanza ini akan diluncurkan kepasar pada juli yang akan datang dan paling lambat di bulan agustus mendatang, Rencana masuk bulan tersebut karena memang stok Toyota Avanza  sudahh menipis. 

ABS juga bisa menjadi nilai tawar baru yang cukup baik untuk konsumen sebagai piranti penunjang kelamatan berkendaraan dan akanmnyempurnakan fitur dual airbag dan pretension with loadlimiter seat belth.

dan anda sebagai konsumen setia avanza wajib menunggu kehadiran mobil avanza ini karena semua fitur yang didukung di mobil avanza terbaru ini sangat layak menjadi mobil impian anda.

BACA JUGA ARTIKEL KAMI

Toyota Tundra, Sebuah Pick up Jepang Bergaya Amerika

Tidak ada komentar:

Posting Komentar