New Honda PCX 150 2014 - Persaingan di dunia otomotif semakin seru dan tentunya semakin menyenangkan untuk para pecinta otomotif. Indonesia adalah sebuah negara berkembang dengan jumlah penduduk yang besar. Kondisi tersebut menyebabkan Indonesia menjadi sasaran para produsen otomotif untuk bertarung memperebutkan pangsa pasar di Indonesia.
Baru-baru ini menjelang tengah tahun 2014, Astra Honda Motor (AHM) akhirnya meluncurkan andalan di kelas skuter mereka, New Honda PCX 150 2014, sebuah skuter dengan mesin berkapasitas 150 cc. New Honda PCX 150 2014 terlihat dengan beberapa perbedaan dan peningkatan di sisi tampilan dan fitur.
New Honda PCX 150 2014 ini dibanderol Rp. 37.900.000, pertama kali dilaunching di Kemayoran pada sebuah event di PRJ 2014. Untuk anda yang tertarik ingin memiliki skuter terbaru dari Honda ini, berikut kami sertakan beberapa koleksi gambar New Honda PCX 150 2014 dari berbagai sudut.
New Honda PCX 150 2014 |
Spesifikasi New Honda PCX 150 2014 :
New Honda PCX 150 2014 dibekali dengan mesin 153 cc, SOHC dan teknologi injeksi PGM-FI yang menghasilkan power sampai dengan 13,4 Hp @8.500 rpm dan torsi sebesar 14 Nm @5.500 Nm. Untuk bahan bakar, New Honda PCX 150 2014 diklaim mampu menduduki angka 1 : 44 km. New Honda PCX 150 2014 melalui serangkain ujicoba dikalim mampu mencapai top speed 105 km/jam.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar